Postingan

Menampilkan postingan dari Desember, 2017

Metode Pencarian Buta dan Heuristik

Gambar
Pada postingan kali ini, saya akan membahas metode pencarian (searching )  dalam Artificial Intelligence. Searching di dalam AI (Artificial Intelligence) adalah salah satu motode penyelesaian masalah dengan pencarian solusi pada suatu permasalahan yang dihadapi. Metode searching sendiri terbagi menjadi dua, yaitu : Pencarian Buta (blind search) Pencarian Heuristik (heuristic search) 1. Metode Pencarian Buta Metode pencarian buta adalah metode pencarian yang tidak memiliki informasi awal dan juga  merupakan sekumpulan prosedur yang digunakan dalam melacak ruang keadaan. Pencarian berlangsung sampai solusi terakhir ditemukan.  model pencarian ini memiliki tiga ciri – ciri utama yaitu: Membangkitkan simpul berdasarkan urutan Kalau ada solusi maka solusi akan ditemukan Hanya memiliki informasi tentang node yang telah dibuka (node selanjutnya tidak diketahui). Pencarian buta ada 2 metode yang umum digunakan yaitu : 1. BFS (Breadth First Search) Breadth Fi